Om swatiyastu
Kepada yang terhormati
bapak dan ibu guru ,serta pengurus osis SMP N 2 GEROKGAK yang saya banggakan
Atas asung kerta waru nugraha Ida Sang Hyang Widhi ,Berbahagia
sekali pagi hari ini kita dapat, berkumpul dalam kondisi sehat dan tidak kekurangan
suatu apapun. Pada kesempatan ini saya akan menyampaikan VISI dan MIsi saya
jika nantinya saya ter pilih menjadi anggota pengurus osis SMP 2 GEROKGAK
Visi saya adalah :
·
Agar
terciptanya siswa SMP N2 GEROKGAK pintar
yang mandiri, kreatif, inovatif, aktif dan tanggung jawab dalam mengembangkan
budaya bangsa dan tanggap terhadap kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang
dilandasi keimanan dan ketaqwaan terhadap tuhan yang maha esa.
·
Menjadikan SMP N2 GEROKGAK sebagai sekolah
yang ternama.
MIsi:
·
Menjadikan
OSIS sebagai wadah aspirasi siswa dan juga menjadikan OSIS SMP 2 GEROKGAK yang SMARTT , sigap, menarik, antusias ,rajin
,teliti dan taqwa.
·
Menertibkan
peraturan – peraturan yang sudah mulai longgar
·
Menumbuh
kembangkan keimanan dan ketaqwaan kepada tuhan yang maha esa melalui pembinaan
rohani , kegiatan persembahyangan
·
mengajak
para siswa untuk berperan aktif dalam
pelaksanaan 7K (Ketertiban, Keindahan, Kebersihan, Keamanan, Kekeluargaan,
Kerindangan, dan Kedisiplinan).
·
Mengembangkan
bakat ,minat dan potensi siswa melalui berbagai kegiatan yang ada.demi
terciptanya Siswa SMP N2 GEROKGAK yang Pintar, berprestasi, mandiri dan
bertanggung jawab.
Demikian lah
Visi dan Misi saya untuk menjadi anggota pengurus osis. Apabila nantinya saya
di beri kepercayaan untuk menjadi anggota pengurus osis maka saya akan menjalanka Visi dan Misi saya demi kesuksesan
sekolah kita kedepan. Sekian dari saya akhir kata saya ucapkan terima kasih.
Om shantih
shantih shantih om
4 comments:
trim's atas pidatonya
ada gak contoh pidato yang lain?
mohon bantuannya dong
ada gak contoh pidato yang lain?
mohon bantuannya dong
itu kan format nya saja , visi misi kan bisa di edit dn dirumh sesuai keinginan
Post a Comment